Sedikit penjelasan bagi yang belum tahu aplikasi wine itu apa. Wine adalah sebuah aplikasi yang bisa menjalankan aplikasi yang berbasis windows atau yang berformat .exe.
Terus cara installnya gimana?
1. Silahkan buka terminal CTRL+ALT+T. Lalu Ketikkan :
sudo add-apt-repository ppa:ubuntu-wine/ppa (lalu enter)2. Lalu tinggal kita update dan install winenya.
sudo apt-get update
sudo apt-get install wineProses ini akan memerlukan waktu yang agak lama (tergantung koneksinya).
Setelah selesai. kita tinggal klik kanan file yang ingin dibuka (.exe).
EmoticonEmoticon